Saturday, July 13, 2013
Pulpotec Pasta Non Resorbable
9:16 PM
Andrian
No comments
Pulpotec merupakan pasta non resorbable untuk perawatan pulpitis dengan cara pulpotomi pada gigi molar vital, baik gigi permanen maupun gigi sulung.
Komposisi
Powder : Polyoxymethylene, Iodoform, dan lain-lain
Liquid : Dexamethasone Acetate, Formaldehyde, Phenol, Guaiacol dan lain-lain
Karakteristik
Pulpotec merupakan pasta pengisian untuk perawatan gigi molar permanen dan sulung secara pulpotomi yang menghasilkan perawatan yang singkat dan jangka panjang.
Penambahan kandungan farmakologis yang lain memberikan perawatan yang aseptik, menginduksi sikatrik-sasi jaringan pulpa pada jaringan pulpa pada perbatasan ruang pulpa-saluran pulpa, sambil mempertahankan struktur pulpa di bawahnya.
Perawatan pulpitis menggunakan Pulpotec lebih cepat daripada pulpektomi. Metode ini juga menghindari beberapa kegagalan yang tercatat oleh pulpektomi (lebih dari 50% di seluruh dunia pada 1995). Efisiensi dan karakteristik Pulpotec telah dibukukan dari berkas radiografik 300 kasus pulpotomi yang dilakukan oleh Pulpotec dan dimonitor periode 3 hingga 13 tahun.
Kemasan
15 g powder + 15 ml liquid
Made in Switzerland
0 comments:
Post a Comment